Selasa, 25 Februari 2014

KURIKULUM KELOMPOK KECIL PERSEKUTUAN MAHASISWA KRISTEN UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA



KURIKULUM KELOMPOK KECIL
PERSEKUTUAN MAHASISWA KRISTEN
UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA


P1 / PENGINJILAN

P1/Penginjilan (4 bulan)
MATERI PEMBELAJARAN
BAHAN
PROFIL
INDIKATOR PENCAPAIAN
1.    Memahami Injil yang utuh
a.       Meyakini Allah adalah pencipta dan Ia memiliki rencana yang baik bagi ciptaanNya
      Mempercayai keberadaan Allah
      Mensyukuri kebaikan Tuhan dalam kondisinya saat ini
      Menyadari Allah memiliki rencana hidup (pengalaman & kesadaran akan Allah)
1.    Allah (pencipta manusia dan isi dunia), sungguh amat baik
2.    Ciptaan yang gagal memenuhi kehendak Allah
3.    Ciptaan yang ditebus di dalam Kristus
4.    Relasi khusus dengan Kristus(keTuhanan Yesus, karya penebusan panggilan menjadi murid)
5.    Tentang pentingnya memiliki relasi dengan diri, manusia lain, dan dunia ciptaan.
PIPA
Peta Hidup Baru

Bahan PA tambahan jika dibutuhkan :
      Bahan PA yang mengangkat dosa pribadi , contoh Roma 3
      Bahan PA yang mengangkat citra diri yang benar

Bahan Penunjang persiapan PKK (Jika dirasa perlu dapat dibagikan kepada AKK, sesuai kebutuhan mereka) :
      Kedaulatan dan Karya Kristus (John Stott, YKBK)
      Menjadi Kristen (John Stott)
      Hidup Sebagai Kristen (John Stott)
      Satu-satunya Jalan (YKBK)
b.      Kesadaran akan keberdosaan diri dan dunia
      Sadar bahwa dosa bukan sekedar tindakan dan hanya yang terlihat saja tetapi jati diri yang sudah jatuh
      Sadar bahwa kejatuhan mencakup seluruh dunia
c.       Meyakini Kristus sebagai Tuhan dan Juruselamat
      Mengenal Kristus sebagai Tuhan dan Juruselamat
      Teguh dalam iman kepada Yesus sebagai Tuhan dan Juruselamat
2.   Memiliki kerinduan berelasi dengan Tuhan
      Mulai membangun budaya baca Alkitab {Saat teduh setiap hari, Alkitab setahun (Bible Reading), Menghafal ayat}
      Mulai membangun budaya berdoa ( Punya waktu doa pribadi, datang Persekutuan Doa)
      Mulai membangun budaya memuji dan menyembah Tuhan



P2 / PEMBINAAN

P2/Pembinaan (2 tahun)
MATERI PEMBELAJARAN
BAHAN
PROFIL
INDIKATOR PENCAPAIAN
1.    MenTuhankan Kristus dalam seluruh  aspek kehidupan.
      Memahami keTuhanan Kristus dan bagaimana menTuhankan Kristus dalam kehidupan sehari-hari
      Mau menundukan seluruh hidupnya pada keTuhanan Kristus
      Mencari kehendak Allah dalam setiap pengambilan keputusan
      Mengelola hidupnya dengan bertanggung jawab di hadapan Allah
      Hidup kudus di hadapan Allah.
1.       Memiliki Tujuan hidup yang baru yaitu Yesus sebagai pusat dalam hidupnya
2.       Memiliki karakter Yesus yang menunjang relasi: buah roh
3.       Memahami pentingnya dan melakukan pentingnya memiliki relasi dengan Allah (doa, Firman, saksi), diri(citra diri, karunia, value), sesama manusia (komunitas, melayani), dan dunia (kuliah, bangsa, dan masyarakat, pekerjaan)
4.       Melayani/ bermisi kepada sesama dan dunia
5.       Membahas doktrin-doktrin dasar gereja.
  Memulai Hidup Baru (MHB)
      Referensi : bahan PA lain
  KeTuhanan Kristus (KTK)

Buku bacaan untuk AKK :
        The Fight
        Bagaimana menjadi berkat di Kampus
2.    Memiliki hubungan yang akrab dengan Allah
      Bergaul akrab dengan Firman Tuhan
ü Terbiasa mendengar Firman Tuhan
ü Membaca Alkitab setiap hari
ü Menggali Alkitab secara teratur
ü Memiliki kebiasaan menghafal ayat
ü Terbiasa merenungkan dan menerapkan Firman Tuhan (yang didengar, dibaca, digali, dan dihafal) dalam hidup sehari-hari
ü Pandangan hidupnya didasari oleh Firman Tuhan
      Berdoa teratur baik secara pribadi maupun kelompok
      Terbiasa berkomunikasi dengan Tuhan dan menyadari kehadiran dan keterlibatanNya dalam berbagai peristiwa sehari-hari (selalu berdoa)
      Mengenal dan mencintai lagu-lagu rohani yang baik dan benar
      Mengikuti ibadah dan sakramen di Gereja
3.     Karakter yang serupa dengan Kristus
      Menunjukkan karakter Kristus (kasih, sukacita, damai sejahtera, kesabaran, kemurahan, kebaikan, kesetiaan, kelemahlembutan, penguasaan diri, kerendahan hati, ketekunan, kerja keras) dalam hidup sehari-hari. 
4.    Hidup dalam komunitas Kristen
      Setia hadir dan memberi diri melayani di persekutuan ( Gereja/ Kampus)
      Peduli dan saling berbagi hidup dalam persekutuan
      Menerima perbedaan dalam komunitas orang percaya dengan sikap yang benar (karakter, cara berpikir, denominasi, suku, dll)


P3 / PELIPATGANDAAN

P3/Pelipatgandaan (1 tahun)
MATERI PEMBELAJARAN
BAHAN
PROFIL
INDIKATOR PENCAPAIAN
1.       Memiliki profil kepemimpinan Kristen
      Memiliki  pemahaman pemimpin yang melayanidan memiliki kepedulian kepada sekitarnya yang memerlukan
      Memiliki visi
      Menyadari karunia pribadinya dan mulai terlibat dalam melayani kepada sekitar (lingkungan dan bangsanya) melalui bidang panggilannya
      Memiliki teladan
      Memiliki komitmen dalam pelayana
      Menguasai keterampilan-keterampilan dasar pelayanan : memimpin kelompok PA
      Setia dalam relasi dengan Tuhan
1.       Membahas tentang visi, misi, keunikan PMK
2.       Membahas kepemimpinan tokoh-tokoh Alkitab
3.       Melatih kemampuan memimpin
4.       Melatih kemampuan PA dan doa
5.       Melatih kemampuan membagi firman
      Bahan PA 2 Timotius

Buku bacaan AKK:
Our Heritage, Radical Discipe, Your Mind Matter (john Stott), Isu-isu Global, Kedaulatan dan Karya Kristus (John Stott), Rencana Agung Penginjilan, Pemuridan Seni yang Hilnag (Le Roy Eimsl), Komunitas yang Mengubahkan
2.     Pemimpin yang memahami student movement dan student inisiatif
      Memiliki visi dan misi keunikan PMK
      Menjag a visi dan misi keunikan PMK


P4/ PENGUTUSAN

P4/Pengutusan (0,5 tahun)
MATERI PEMBELAJARAN
BAHAN
PROFIL
INDIKATOR PENCAPAIAN
1.       Menyadari panggilan dan tugasnya di tengah-tengah dunia.
Menyadari panggilan dan tugasnya tengah-tengah dunia sesuai dengan bidang ilmu yang didalaminya.
Membahas tentang panggilan dan tugasnya di tengah-tengah dunia
      Bahan PA Daniel atau Nehemia

Bahan PA tambahan :
-. Diberkati untuk menjadi berkat
-. Bekerja Tanpa Kehilangan Visi

Buku bacaan untuk AKK :
-. Rissing to The Call
-. Misi Umat Allah

Tidak ada komentar:

Posting Komentar